ANALISIS KESULITAN MENGENAL HURUF PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN DI SALATIGA
DOI:
https://doi.org/10.35719/preschool.v5i1.121Keywords:
early chilhood, letter recognition difficultiesAbstract
The ability to recognize letters should ideally begin to appear when the child is 3-5 years old. But what if there are children who cannot recognize letters at that age? What causes the obstacles to recognizing letters? The purpose of this study is to identify variables that contribute to the problem of letter recognition in children aged 5-6 years. This research combines case study methodology with a qualitative approach. Two students in class B at TKIT Nidaul Hikmah Salatiga who had difficulty learning to distinguish letters were the subjects of this study. Data collection techniques through observation and interviews were supported by documentation and anecdotal records. Teachers, parents, and children were the sources of data. The Miles and Huberman model was used in data analysis procedures such as data collection, data reduction, data presentation, and conclusion drawing. This study found barriers stemming from internal and external factors. Internal factors found include children's lack of interest, children's tendencies, and the absence of enthusiasm to be able and master new things in children. Meanwhile, one of the external and non-social variables that contribute to children's difficulties in identifying letters is the absence of media during learning sessions at home, as well as children's tendency to play gadgets.
ABSTRAK
Kemampuan mengenal huruf idealnya mulai terlihat sejak anak berusia 3-5 tahun. Namun bagaimana jika ada anak yang belum bisa megenal huruf di usia tersebut? Apakah yang menyebabkan hambatan mengenal huruf? Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi variabel-variabel yang berkontribusi terhadap permasalahan pengenalan huruf pada anak usia 5–6 tahun. Penelitian ini memadukan metodologi studi kasus dengan pendekatan kualitatif. Dua orang siswa kelas B TKIT Nidaul Hikmah Salatiga yang mengalami kesulitan belajar membedakan huruf menjadi subjek penelitian ini. Teknik pengumpulan data melalui observasi dan wawancara didukung dengan dokumentasi dan catatan anekdot. Guru, orang tua, dan anak adalah sumber datanya. Model Miles dan Huberman digunakan dalam prosedur analisis data seperti pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Penelitian ini menemukan hambatan berasal dari faktor internal dan eksternal. Faktor internal yang ditemukan meliputi kurangnya minat anak, kecenderungan anak, dan tidak adanya semangat untuk bisa dan mengusai hal yang baru pada diri anak. Sedangkan salah satu variabel eksternal dan non-sosial yang berkontribusi terhadap kesulitan anak dalam mengidentifikasi huruf adalah tidak adanya media pada saat sesi belajar di rumah, serta kecenderungan anak bermain gadget.
References
Anderson, R. H. (2003). Pemilihan dan pengembangan media untuk pembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers.
Astuti, A. W., Drupadi, R., & Syafrudin, U. (2021). Hubungan Penggunaan Media Kartu Huruf Dengan Kemampuan Membaca Permulaan Anak Usia 5-6 Tahun. KINDERGARTEN: Journal of Islamic Early Childhood Education, 4(1), 73–81. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.24014/kjiece.v4i1.11958
Bosse, M.-L., & Valdois, S. (2009). Influence of the visual attention span on child reading performance: a cross-sectional study. Journal of Research in Reading, 32(2), 230–253. https://doi.org/https://doi.org/10.1111/j.1467-9817.2008.01387.x
Daryanto. (2010). Belajar dan Mengajar. Bandung: Yrama Widya.
Dodd, B., & Carr, A. (2003). Young Children’s Letter-Sound Knowledge. Language, Speech, and Hearing Services in Schools, 34(2), 128–137. https://doi.org/https://doi.org/10.1044/0161-1461(2003/011)
Ehm, J.-H., Lonnemann, J., Brandenburg, J., Huschka, S. S., Hasselhorn, M., & Lervåg, A. (2019). Exploring factors underlying children’s acquisition and retrieval of sound-symbol association skills. Journal of Experimental Child Psychology, 177, 86–99. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.jecp.2018.07.006
Gerde, H. K., Skibbe, L. E., Goetsch, M. E., & Douglas, S. N. (2019). Head Start Teachers’ Beliefs and Reported Practices for Letter Knowledge. NHSA Dialog A Research-to-Practice Journal for the Early Intervention Field, 22(2), 1–21.
Hainstock, E. G. (2002). Montessori Untuk PraSekolah Pra Sekolah. Jakarta: Delapratasa Publishing.
Helal, S., & Weil-Barais, A. (2015). Cognitive determinants of early letter knowledge. European Early Childhood Education Research Journal, 23(1), 86–98. https://doi.org/10.1080/1350293X.2014.991097
Jamaris, M. (2014). Kesulitan belajar : perspektif, asesmen dan penanggulangannya bagi anak usia dini dan usia sekolah (Risman Sikumbang, ed.). Bogor: Ghalia Indonesia.
James, K. H., & Engelhardt, L. (2012). The effects of handwriting experience on functional brain development in pre-literate children. Trends in Neuroscience and Education, 1(1), 32–42. https://doi.org/https://doi.org/10.1016%2Fj.tine.2012.08.001
Mason, J. M. (1980). When Do Children Begin to Read: An Exploration of Four Year Old Children’s Letter and Word Reading Competencies. Reading Research Quarterly, 15(2), 203–227. https://doi.org/10.2307/747325
Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldana, J. (2014). Qualitative Data Analysis: A Methods Sourcebook (3rd ed.). Arizona: Sage Publications.
Mulyadi. (2010). Diagnosis Kesulitan Belajar dan Bimbingan terhadap Kesulitan Belajar Khusus. Yogyakarta: Nuha Litera.
Musfiroh, T. (2005). Bercerita untuk Anak Usia Dini. Jakarta: Depdiknas.
Nawawi, H. (2019). Metode Penelitian Bidang Sosial. Yogyakarta: UGM Press.
Novitasari, Y., Wahyuni, S., & Situmorang, L. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis ICT (Information Communication and Technology) Terhadap Perkembangan Bahasa Inggris Awal Anak Usia 5-6 Tahun. PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(01), 96–104. https://doi.org/https://doi.org/10.31849/paud-lectura.v5i01.7733
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 137 Tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini. , Pub. L. No. 137 (2014).
Pratiwi, D. R., Drupadi, R., & Syafrudin, U. (2020). Kemampuan Mengenal Huruf Pada Anak Usia 5-6 Tahun Di Perumahan Guru Kecamatan Kotabumi Selatan Kabupaten Lampung Utara. Jurnal Pendidikan Anak, 6(2), 89–97. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23960/jpa.v6n2.22256
Schmitterer, A. M. A., & Schroeder, S. (2018). The recognition of letters in emergent literacy in German: evidence from a longitudinal study. Journal of Research in Reading, 41(3), 423–437. https://doi.org/https://doi.org/10.1111/1467-9817.12116
Shofi, U. (2008). Sayang Belajar Baca Yuk!, Mengajar Anak Membaca dan Menulis. Surakarta: Afra Publishing.
Sugiyono. (2022). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Vinter, A., & Chartrel, E. (2008). Visual and proprioceptive recognition of cursive letters in young children. Acta Psychologica, 129(1), 147–156. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.actpsy.2008.05.007
Warmington, M., & Hulme, C. (2012). Phoneme Awareness, Visual-Verbal Paired-Associate Learning, and Rapid Automatized Naming as Predictors of Individual Differences in Reading Ability. Scientific Studies of Reading, 16(1), 45–62. https://doi.org/10.1080/10888438.2010.534832
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Agus Setiawan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.